Kode Bank Bjb Ke Dana
Cara Transfer GoPay ke DANA
Untuk melakukan transfer GoPay ke DANA, pertama kamu harus menyiapkan terlebih dahulu kode virtual yang bisa diperoleh melalui aplikasi DANA. Kemudian, ikuti cara-cara berikut.
Untuk cara memperoleh kode virtual yang dimaksud, simak penjelasan berikutnya.
Daftar Kode Virtual Account DANA
Mengutip website DANA, berikut adalah sejumlah Bank yang melayani pengisian saldo ke DANA beserta kode virtualnya.
Kode virtual account DANA BCA dimulai dari angka 3901, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 390108981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank BCA, kamu dapat melakukannya melalui ATM BCA, KlikBCA, m-BCA, dan m-BCA (Sim Tool Kit).
Kode virtual account DANA BRI dimulai dari angka 88810, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 8881008981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank BRI, kamu dapat melakukannya melalui Internet Banking BRI, aplikasi BRImo, dan ATM BRI.
Kode virtual account DANA BNI dimulai dari angka 8881, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 888108981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank BNI, kamu dapat melakukannya melalui ATM BNI, BNI Internet Banking, dan BNI Mobile Banking.
Kode virtual account DANA Mandiri dimulai dari angka 89508, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 89508008981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank Mandiri, kamu dapat melakukannya melalui ATM Mandiri, Mandiri Internet Banking, dan aplikasi Livin' by Mandiri.
Kode virtual account DANA CIMB dimulai dari angka 8059, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 805908981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank CIMB, kamu dapat melakukannya melalui ATM CIMB Niaga, CIMB Clicks, Go Mobile, dan ATM Bersama.
Kode virtual account DANA Panin dimulai dari angka 8100, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 810008981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank Panin, kamu dapat melakukannya melalui ATM Panin, Panin Internet Banking, dan Mobile Panin
Kode virtual account DANA Permata dimulai dari angka 8528, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 852808981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank Permata, kamu dapat melakukannya melalui ATM PermataBank, PermataNet, dan PermataMobile X.
Kode virtual account DANA BTPN dimulai dari angka 8000009, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 800000908981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank BTPN, kamu dapat melakukannya melalui ATM BTPN, BTPN Wow!, dan aplikasi Jenius.
Kode virtual account DANA Maybank dimulai dari angka 8000009, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA. Misalnya, 800000908981234567.
Untuk isi saldo DANA melalui Bank BTPN, kamu dapat melakukannya melalui ATM BTPN, BTPN Wow!, dan aplikasi Jenius.
Selain Bank yang disebutkan sebelumnya, pengisian saldo DANA juga dapat dilakukan melalui Bank Danamon, Bank Sinarmas, Bank BTN, Bank DBS, dan Maybank. Kode virtual account DANA untuk bank lainnya dimulai dari angka 8528, lalu diikuti nomor HP yang terdaftar pada aplikasi DANA tanpa diawali angka 0. Misalnya, 85288981234567.
Cara Mendapat Kode Virtual Melalui Aplikasi DANA
Pada dasarnya, cara untuk memperoleh kode virtual DANA adalah dengan melakukan top-up di aplikasinya. Ikuti langkah-langkah di bawah ini.
Kode Transfer BSI dan Bank Syariah Lain
Setelah merger, BSI hanya memiliki satu kode transfer, yakni 451. Selain BSI, masih ada beberapa bank bersistem kaidah Islam. Berikut kode bank syariah di Indonesia yang bisa dijadikan referensi.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
- Kode Bank Aceh Syariah 116.
- Kode Bank Aladin Syariah adalah 947.
- Kode Bank BCA Syariah, yaitu 536.
- Kode Bank BJB Syariah, yakni 425.
- Kode Bank BPD Daerah Istimewa Yogyakarta Syariah 112.
- Kode Bank BPD DKI Syariah 724.
- Kode Bank BPD Jambi Syariah 115.
- Kode Bank BPD Jawa Tengah Syariah 725.
- Kode Bank BPD Jawa Timur Syariah 114.
- Kode Bank BPD Kalimantan Barat Syariah 123.
- Kode Bank BPD Kalimantan Timur Syariah 124.
- Kode Bank BPD Kalimantan Selatan Syariah 122.
- Kode Bank BPD Sulawesi Barat dan Sulawesi Selatan Syariah 126.
- Kode Bank BPD Sumatera Barat Syariah 118.
- Kode Bank BPD Sumatera Selatan dan Bangka Belitung Syariah 120.
- Kode Bank BPD Sumatera Utara Syariah 117.
- Kode Bank BTN Syariah 200.
- Kode Bank BTPN Syariah ialah 547.
- Kode Bank CIMB Niaga Syariah 022.
- Kode Bank Danamon Syariah 722.
- Kode Bank KB Bukopin Syariah 521.
- Kode Bank Mega Syariah adalah 506.
- Kode Bank Muamalat Indonesia ialah 147.
- Kode Bank Mega Syariah, yakni 506.
- Kode Bank NTB Syariah 128.
- Kode Bank OCBC NISP Syariah 028.
- Kode Bank Panin Dubai Syariah 517.
- Kode Bank Permata Syariah 013.
- Kode Bank Sinarmas Syariah 734.
- Kode Bank Victoria Syariah, yaitu 405.
Cara Transfer BSI ke Bank Lain
Kode bank BSI dipakai untuk melakukan transaksi pengiriman uang ke rekening bank kompetitor. Kode tersebut dituliskan sebelum nomor rekening. Apabila Anda baru pertama kali mentransfer, maka perlu mengetahui langkah-langkah di bawah ini.
Keuntungan Menabung di Bank Syariah
Dikutip dari laman resmi BSI, menabung di bank syariah menawarkan keunggulan berbeda dibandingkan bank konvensional. Perbedaan utamanya ialah menggunakan prinsip syariah dalam pelaksanaan kegiatan perbankan. Sehingga tidak ada bunga atau riba yang dikatakan haram menurut agama Islam.
Menerapkan sistem bagi hasil sebagai manfaat, tergantung dan sesuai kebijakan bank syariah penyelenggara. Hanya saja, nominalnya bersifat fluktuatif karena dipengaruhi situasi dan kondisi bank. Untuk tabungan syariah akad wadiah yad dhamanah, nasabah tidak dikenakan biaya administrasi bulanan.
Itulah kode transfer Bank Syariah Indonesia atau BSI dan bank swasta serta bank daerah syariah lainnya. Pastikan untuk mengetahui kode bank sebelum melakukan transaksi antarbank supaya tidak terjadi kegagalan. Semoga bermanfaat.
NIA HEPPY | MELYNDA DWI PUSPITA
DANA merupakan salah satu aplikasi yang melayani keuangan digital di Indonesia. Aplikasi DANA mempermudah segala jenis transaksi untuk menggantikan dompet konvensional.
Penggunaan aplikasi DANA relatif mudah, mulai dari melakukan pengisian saldo, transfer, hingga pembayaran. Salah satunya adalah cara transfer GoPay ke DANA. Untuk cara transfer GoPay ke DANA sebenarnya sedikit berbeda dengan proses top-up biasa.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut adalah cara transfer GoPay ke DANA yang dapat detikers coba. Simak, ya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Bisnis.com, JAKARTA -- PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk. (BJBR) atau Bank BJB memberikan klarifikasi kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) terkait permintaan penjelasan atas pemberitaan media massa.
Widi Hartoto, Pemimpin Divisi Corporate Secretary Bank BJB menjelaskan pemberitaan yang dimuat pada media massa mengenai dugaan adanya dana penempatan iklan oleh Bank BJB pada periode 2021-2023.
Dia menegaskan bahwa perseroan selalu menjunjung tinggi prinsip akuntabilitas dan transparansi dalam setiap kegiatan operasionalnya, termasuk dalam penempatan iklan dan kerja sama dengan pihak ketiga.
"Kami sampaikan bahwa Perseroan senantiasa menjunjung tinggi prinsip akuntantabilitas dan transparansi dalam setiap kegiatanoperasionalnya termasuk dalam hal penempatan iklan dan kerjasama dengan pihak ketiga," ungkap Widi dalam keterbukaan informasi pada Kamis (19/9/2024).
Lebih lanjut, manajemen Bank BJB menyatakan siap menghormati seluruh proses hukum yang tengah berjalan dan akan bekerja sama penuh dengan aparat penegak hukum. Perseroan berharap semua proses hukum dilakukan secara objektif dan transparan.
"Perseroan menghargai upaya penegakan hukum yang berlangsung sesuai aturan perundang-undangan yang berlaku," tambahnya.
Bank BJB, sebagai lembaga perbankan, menegaskan komitmennya terhadap prinsip akuntabilitas, kepatuhan, dan tata kelola yang baik dalam menjalankan bisnis dan operasionalnya. Selain itu, Bank BJB memastikan tidak ada tuntutan hukum yang dihadapi oleh pengurus, pegawai, maupun perseroan terkait dengan pemberitaan yang beredar, sehingga tidak ada langkah hukum yang diambil.
Widi juga meyakini bahwa pemberitaan tersebut tidak akan memengaruhi operasional maupun layanan yang diberikan Bank BJB kepada nasabah. Perseroan berkomitmen untuk terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan integritas yang terjaga.
"Seluruh aktivitas operasional kami diaudit oleh auditor independen, dan laporan tersebut mencerminkan transparansi dalam setiap kegiatan bisnis," jelasnya.
Meskipun tengah menghadapi pemberitaan ini, Widi memastikan bahwa rencana aksi korporasi Bank BJB terkait penerbitan Obligasi Keberlanjutan I Tahap I Tahun 2024 tetap berjalan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Bank BJB memberikan penawaran penyertaan modal kepada Pemkot Cilegon pada 2024 sebesar Rp22 miliar.
Cilegon, Diskominfo - Bank BJB memberikan penawaran penyertaan modal kepada Pemkot Cilegon pada 2024 sebesar Rp22 miliar.
Penawaran itu dilakukan seiring dengan adanya right issue program penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (PMHMETD) yang dilakukan bank bjb. Manajer Bisnis Komersial dan UMKM Bank bjb Cabang Cilegon Adi Ridwan Fadillah mengatakan, penawaran penambahan modal itu dilakukan karena bank bjb ingin naik kelas dari dari Kelompok Bank Modal Inti (KBMI) II ke KBMI III. Diketahui, KBMI II adalah bank dengan kepemilikan modal sebesar Rp6-14 triliun. Sedangkan KBMI III Rp14-70 triliun. Sementara modal inti bank bjb hingga September 2022 sebesar Rp12,02 triliun. "Kita ingin naik kelas. Target kita dengan right issue ini bisa mengumpulkan modal sebesar Rp3,7 triliun sehingga total modal inti kita pada 2024 bisa mencapai Rp16,4 triliun," kata Adi usai rapat koordinasi penyertaan modal Pemkot Cilegon ke Bank BJB, di Setda Kota Cilegon, Senin (6/2/2023). . Menurut Adi, penawaran penambahan modal kali ini tidak hanya diberikan kepada Pemkot Cilegon. Daerah lain yang memiliki saham di bank bjb pun diberikan penawaran. Dari target modal masuk sebesar Rp. 3,7 triliun, kata Adi, Pemkot Cilegon diharapkan bisa menempatkan dana Rp. 22 miliar sehingga total modal Pemkot Cilegon di bank bjb mencapai Rp. 47 miliar. "Tentunya angka ini bisa bertambah bila kemampuan keuangan Cilegon bisa lebih baik. Harapannya diambil karena untuk mendukung bisnis BJB. Tentunya bisnis ini juga prospektif," jelas Adi. Menyikapi tawaran bank bjb, Sekda Kota Cilegon Maman Mauludin menyambut baik penawaran tersebut. "Ini kesempatan bagus karena selama ini apa yang sudah kita investasikan sudah memberikan kontribusi yang baik buat masyarakat Kota Cilegon. Membantu pendanaan pemerintah daerah," katanya. Hanya saja, kata Sekda, untuk penyertaan modal kali ini, pihaknya perlu menyesuaikan regulasi yang ada sebab di Perda Nomor 4 Tahun 2012 tentang Penyertaan Modal, kuota penyertaan modal Pemkot Cilegon ke bjb sudah habis. "Di Perda itu kan disebutkan bahwa penyertaan modal kita maksimal sampai Rp. 25 miliar. Sedangkan sampai dengan tahun ini total modal kita di bjb sudah mencapai Rp. 24,99 miliar," katanya. Oleh karena itu, pihaknya akan segera membuat tim untuk merevisi Perda 4 Tahun 2012 agar penyertaan modal yang ditawarkan bank bjb bisa direalisasikan. "Tentu harus mempertimbangkan kemampuan keuangan daerah juga," tambah Sekda. Asda II Pemkot Cilegon Tb Dikrie Maulawardhana menargetkan perubahan perda akan rampung sebelum disahkannya Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2024. "Insya Allah Mei 2023 selesai," katanya. Menurut Dikrie, penyertaan modal ke bank bjb dinilai menguntungkan. Dari penyertaan modal sejauh ini yang mencapai Rp. 24,99 miliar, bjb sudah memberikan total dividen sebesar Rp69,5 miliar. "Tingkat pengembaliannya mencapai 278,21 persen. Ini luar biasa besar sehingga penawaran penambahan modal ini harus kita pertimbangkan," katanya. (*)
TEMPO.CO, Jakarta - Untuk melakukan transfer ke bank berbeda, dibutuhkan kode bank yang bersifat unik. Kode transfer bank juga identik sehingga tidak sama untuk masing-masing lembaga perbankan. Termasuk pula kode transfer Bank Syariah Indonesia (BSI) yang memiliki 3 digit angka.
BSI merupakan hasil gabungan dari beberapa bank syariah, yakni Bank BRI Syariah, BNI Syariah, dan Mandiri Syariah pada 1 Februari 2021. Sebelumnya, ketiga bank tersebut mempunyai kode bank-nya masing-masing. Kode Bank BRI Syariah 422, kode 427 untuk BNI Syariah, dan Mandiri Syariah dengan kode 451.